Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

Bengkulu Berdialog NARKOBA DAN HIV/AIDS

Gambar
  Grage Horizon Hotel Senin, 28 November 2016

BNNK TERUS MENGINGATKAN BAHAYA NARKOBA MELALUI MAJELIS TAKLIM

Gambar
BNN KOTA,   BENGKULU – Badan Narkotika Nasional Kota Bengkulu (BNNK) selalu berupaya terus menerus dalam Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN). Kepala BNN Kota Bengkulu AKBP Alexander S Soeki, S.Sos melalui Sekretaris BNK Bengkulu,   Karnadi, S.Sos, mengatakan “Kita (BNNK-red) telah melakukan road show sosialisasi P4GN di 3 tempat selama 3 hari berturut-turut. Sosialisasi kali ini, BNNK mengarahkan kepada ibu-ibu majelis taklim.” Kita ketahui, lanjutnya, 75 % anak-anak lebih dekat dengan sosok seorang ibu. Sosok ibu memang merupakan aktor penting dalam keluarga untuk mengetahui prilaku anak mereka sendiri.” Sosialisasi Bahaya Penyalahgunaan Narkoba akan terus dilakukan oleh Badan Narkotika Nasional Kota Bengkulu dan tak akan pernah lelah untuk mensosialisasikan P4GN. Dengan meningkatnya   bahaya penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba. pengetahuan masyarakat khususnya para ibu terhadap bahaya penyalahgunaan narkoba, diharapkan juga ak